PEKANBARU - Setelah berjuang mulai salat istisqa hingga menyemai garam di langit Riau, Hari Senin (23/9/2019), sebagian daerah di Provinsi Riau turun hujan. Informasi dari Posko Kebakaran Hutan dan Lahan (Karhutla) Riau 2019, ada sembilan kabupaten dan dan satu kota yang hujan. Bahkan di Kabupaten Pelalawan aempat turun hujan es.

Kepala Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Riau, Edwar Sanget saat dikonfirmasi GoRiau.com, membenarkan hampir keseluruhan daerah di Riau, hujan. Dari hasil rekap sementara satgas (satuan tugas) gabungan di lapangan, berikut daerah yang hujan:

A. Kabupaten Bengkalis

1. Desa Selat Baru, Kecamatan Bantan, pukul 10.15 WIB sampai pukul 10.35 WIB, intensitas sedang.

2. Desa Berancah, Kecamatan Bantan, pukul 11.30 WIB sampai pukul 12.50 WIB, intensitas tinggi.

3. Jalan Poros Sungai Alam Selat Baru, Desa Pasiran, Kecamatan Bantan pukul 12.00 WIB sampai pukul 12.15 WIB, intensitas sedang.

4. Jalan Bantan, Desa Senggoro, Kecamatan Bengkalis, pukul 12.08 WIB sampai pukul 12.15 WIB, intensitas sedang.

5. Desa Sepahat, Kecamatan Bandar Laksamana, pukul 11.55 WIB sampai pukul 12.00 WIB, intensitas ringan.

6. Desa Temiang dan Desa Api-api, Kecamatan Bandar Laksamana, pukul 15.43 WIB sampai pukul 16.00 WIB, intensitas sedang.

7. Kecaamatan Mandau pukul 18.00 WIB sampai pukul 18.30 WIB, intensitas tinggi.

B. Kabupaten Siak

1. Kampung Buantan Besar, Kecamatan Siak, pukul 13.20 WIB sampai 13.27 WIB, intensitas tinggi.

2. Kampung Jaya Pura, Kecamatan Bunga Raya, pukul 13.00 WIB sampai pukul 13.21 WIB, intensitas tinggi.

3. Kampung Suak Merambai, Kecamatan Bunga Raya, pukul 13.40 WIB sampai pukul 13.56 WIB, intensitas ringan.

4. Kampung Pinang Sebatang Timur, Kecamatan Tualang, pukul 15.35 WIB sampai pukul 17.00 WIB, intensitas tinggi.

5. Kampung Sabah Auh, Kecamatan Bunga Raya, pukul 15.10 WIB sampai pukul 15.55 WIB, intensitas sedang.

6. Kelurahan Minas Jaya, Minas Timur, Minas Barat, Rantau Betuah dan Kampung Mandiangin, Kecamatan Minas, pukul 15.50 WIB sampai pukul 17.00 WIB, intensitas sedang.

7. Kampung Langkai, Rawang Air Putih, Merempan Hulu, Kelurahan Kampung Rempak, Kampung Dalam, Siak, pukul 14.30 WIB sampai pukul 15.15 WIB, intensitas sedang.

8. Kampung Kampung Tengah, Benteng Hilir, Paluh, Koto Ringin, Sungai Menpura, Kecamatan Menpura, pukul 14.30 WIB sampai pukul 15.15 WIB, intensitas sedang.

9. Kecamatan Sungai Mandau, pukul 15.35 WIB sampai pukul 15.55 WIB, intensitas sedang.

C. Kabupaten Kepulauan Meranti

1. Desa Mengkirip, Kecamatan Selat Panjang, pukul 13.55 WIB sampai dengan pukul 14.00 WIB, intensitas sedang.

2. Kelurahan Teluk Belitung, Kecamatan Merbau, pukul 12.20 WIB sampai pukul 12.35 WIB, intensitas sedang.

3. Desa Mekar Sarai, Kecamatan Merbau, pukul 12.29 WIB sampai pukul 12.36 WIB, intensitas tinggi.

D. Kabupaten Kampar

1. Desa Kota Garo, Kecamatan Tapung, pukul 16.10 WIB sampai pukul 17.00 WIB, Intensitas Ringan hingga sedang

2. Desa Rimbo Panjang, Kecamatan Tambang, pukul 16.00 WIB sampai pukul 16.30 WIB, intensitas ringan hingga sedang.

3. Desa Pandau Jaya, Kecamatan Siak Hulu, pukul 16.30 WIB sampai pukul 16.35 WIB, intensitas ringan.

4. Desa Kualu Nenas, Kecamatan Tambang, pukul 16.20 WIB sampai pukul 16.40 WIB, intensitas sedang.

5. Desa Batang Batindih, Kecamatan Rumbio Jaya, pukul 16.40 WIB sampai pukul 17.15 WIB, intensitas tinggi.

E. Kabupaten Pelalawan

1. Desa Pulau Muda, Kecamatan Teluk Meranti, pukul 12.40 WIB sampai pukul 13.30 WIB, intensitas sedang hingga tinggi.

2. Kelurahan Kerumutan, Kecamatam Kerumutan, pukul 12.40 WIB sampai pukul 13.30 WIB, intensitas sedang hingga tinggi.

3. Desa Mak Teduh, Kecamatan Pelalawan, pukul 12.40 WIB sampai pukul 13.30 WIB, intensitas ringan hingga sedang.

4. Desa Pangkalan Baru, Kecamatan Pelalawan, pukul 16.15 WIB sampai pukul 16.55 WIB, intensitas sedang hingga tinggi.

5. Desa Dundangan, Kecamatan Pangkalan Kuras, pukul 15.27 WIB sampai pukuk 16.15 WIB, intensitas sedang hingga tinggi.

6. Desa Rantau Baru, Kecamatan Pangkalan Kerinci, pukul 16.15 WIB sampai pukul 16.36 WIB, intensitas sedang hingga tinggi.

F. Kabupaten Indragiri Hilir

1. Kecamatan KotaTembilahan, pukul 14.35 WIB sampai pukul 14.55 WIB, intensitas sedang.

2. Kecamatan Tembilahan Hulu, pukul 14.35 WIB sampai pukul 14.55 WIB, intensitas sedang.

3. Kecamatan Kemuning, pukul 15.54 WIB sampai pukul 16.20 WIB, intensitas sedang.

4. Kecamatan Keritang, pukul 15.45 WIB sampai pukul 16.15 WIB, intensitas ringan.

5. Kec. Mandah (15.33 sd 15.48) hujan intensitas sedang

6. Desa Bente, Kecamatan Mandah, pukul 15.33 WIB sampai pukul 15.48 WIB, intensitas sedang.

7. Kecamatan Pulau Burung, pukul 12.30 WIB sampai dengan pukul 12.45 WIB, intensitas kecil.

8. Kecamatan Pelangiran, pukul 16.05 sd 16.15 WIB, intensitas sedang.

9. Desa Teluk Kabung, Kecamatan GAS, pukul 17.00 WIB sampai pukul 17.05 WIB, intensitas sedang.

G. Kabupaten Indragiri Hulu

1. Kecamatan Kota Rengat, pukul 15.15 WIB sampai dengan pukul 15.45 WIB, intensitas sedang.

2. Desa Seluti, Kecamatan Lirik, pukul 15.05 WIB sampai dengan pukul 15.50 WIB, intensitas sedang.

3. Kecamatan Kota Air Molek, pukul 15.35 WIB sampai dengan pukul 16.15 WIB, intensitas sedang.

4. Kecamatan Pasir Penyu, pukul 15.35 WIB sampai dengan pukul 16.05 WIB, intensitas sedang.

5. Kecamatam Sungai Lalak, pukul 15.06 WIB sampai pukul 15.35 WIB, intensitas sedang.

6. Kecamatan Lubuk Batu, pukul 15.52 WIB sampai pukul 16.12 WIB, intensitas sedang.

7. Kecamatam Pranap, pukul 16.17 WIB sampai dengan pukul 17.00 WIB, intesitas sedang.

8. Desa Redang, Kecamatan Rengat Barat, pukul 15.33 WIB sampai pukul 16.05 WIB, intensitas tinggi.

H. Kabupaten Kuansing

1. Kecamatan Cerenti, pukul 14.45 WIB sampai dengan pukul 15.40 WIB, intensitas tinggi.

I. Kota Pekanbaru

1. Kelurahan Kulim, Kecamatan Tenayan Raya, pukul 15.30 WIB sampai pukul 16.35 WIB, intensitas tinggi.

2. Kelurahatan Maharatu, Kecamatam Marpoyan Damai, sekitar Lanud Roesmin Nurjadin dan Bandara SSQ II Pekanbaru, pukul 16.00 WIB sampai dengan pukul 16.30 WIB, intensitas tinggi.

3. Kelurahan Simpang Baru, Kecamatan Tampan, pukul 16.00 WIB sampai dengan pukul 16.30 WIB, intensitas sedang.

4. Kelurahan Air Dingin, Kec. Marpoyan Damai (Pukul 16.00 s.d 16.37) Intensitas lebat.

5. Kelurhan Agro Wisata, Umban Sari, Palas, Kecamatan Rumbai, pukul 16.15 WIB sampai dengan pukul 16.30 WIB, intensitas ringan.

"Kota Dumai, Kabupatem Rokan Hulu, dan Rokan Hilir, nihil. Kita berharap intemsitas hujan diseluruh Riau akan terjadi besok secara merata. Alhamdulillah sebagian daerah kabut asapnya berangsur hilang," jelas Edwar. ***