PEKANBARU – Sejumlah jenis makanan harus dihindari karena berpotensi menyebabkan tumor payudara ganas. Sebaliknya, ada jenis-jenis makanan yang berkhasiat menurunkan risiko tumor payudara ganas.

Dikutip dari Kompas.com yang melansir National Library of Medicine, berikut jenis-jenis makanan yang perlu dikonsumsi karena berkhasiat menurunkan risiko tumor payudara ganas:

- Jamur

- Kacang-kacangan tinggi serat, seperti kacang kenari

- Tomat

- Ubi jalar

- Buah delima

- Teh, terutama teh hijau

- Brokoli

- Ikan salmon

-:Minyak zaitun

- Buah persik

- Telur

-:Kopi

- Kunyit

- Sayuran berwarna hijau

- Tahu

- Tempe

- Kacang edamame

Untuk mencegah terserang penyakit tumor payudara ganas, cobalah disiplin menghindari makanan penyebab tumor payudara. Kemudian, jaga gaya hidup sehat serta makan makanan tinggi antioksidan, serat, dan lemak sehat seperti direkomendasikan di atas.***